EKONOMI

Berakhir Masa Kontrak, KSOP Kelas II Kendari Lakukan Sejumlah Evaluasi dan Pengecekan Kapal Perintis


KENDARI – Tepat ditanggal 31 Desember 2023 secara resmi masa kontrak kapal perintis berakhir, Guna melanjutkan kontrak di tahun 2024 agar kapal tetap beroperasi, pihak Kesyahabandaran dan Otoritas pelabuhan (KSOP) kelas II Kendari melakukan evaluasi serta mengecek kondisi kapal di pelabuhan Bungkutoko Kendari.

Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Pelaksana Tugas (Plt) Kepala KSOP Kelas II Kendari, Nurbaya, kasi Lala, La Ode Mustafa, PPK kapal perintis tahun anggaran 2023 Sumarni serta disaksikan oleh Nakhoda dan ABK kapal perintis jenin sabuk nusantara 44.

“Hari ini kontrak kapal perintis berakhir tepat ditanggal 31 Desember olehnya itu diadakan serah terima kapal dengan melakukan pemeriksaan secara menyeluruh mulai dari memeriksa mesin, dek dan anjungan sesuai dengan standar pelayanan diatas kapal,” Ungkap Nurbaya.

BACA JUGA :   Aplikasi SIMKAPEL, Terobosan Baru KSOP Kendari Permudah Pelayanan Jasa Perkapalan

Nurbaya menjelaskan, pihaknya menilai kapal perintis telah memenuhi standar penilaian kapal, meskipun ada beberapa perbaikan.

Dengan rangkaian kegiatan ini, kapal perintis diharapkan bisa menjadi penghubung wilayah tiga T, dimana Sultra menjadi hombase sehingga menghubungkan terluar.

Kehadiran kapal perintis sangat dinantikan masyarakat Sultra, KSOP mencatat minat masyarakat untuk menggunakan kapal perintis sangat tinggi

“Berdasarkan data yang dimiliki KSOP Kendari, minat masyarakat yang menggunakan kapal perintis sangat tinggi, dikarenakan kapalnya safety, harganya pun murah,”paparnya.

Untuk diketahui tahun 2024, kapal perintis bakal ditambah satu unit yakni sabuk nusantara R52 yang didatangkan dari Makassar.(dn)


hatori77 hatori 77 hatori77 hatori77 hatori77 hatori77 hatori 77 akun slot gacor hatori77 taruhan bola slot online akun slot gacor slot gacor sepak bola akun slot gacor demo gacor slot demo gacor akun slot demo akun demo gacor akun demo gacor